Sunday, January 9, 2011

Blogilo Error : Cannot connect to database [solved]

Ketika Blogilo Error : Cannot connect to database [solved]

2010

06.05

Blogilo merupakan aplikasi sejenis Windows Live Writer. Karena ada sesuatu dengan Linux Ubuntu 10.04 saya, maka akhirnya saya menginstall Linux Mint 9 Isadora. Senang sekali karena langsung bisa memainkan MP3 alias sound sudah berjalan. Selain itu, Video macam dengan ekstension mp4, rmvb, avi juga langsung bisa. Mantabs gan.

Namun, ternyata ada masalah setelah saya mencoba mengistall Blogilo. Error kang!!! "Cannot connect to database" ah sial!! Bagaimanapun, Blogilo merupakan aplikasi pengganti Windows Live Writer pada Windows, yang juga sama-sama powerfull banget! Bahkan lebih powerfull Blogilo lho! (Menurutku) Ahhhhh…. Sial… T.T

Nah, setelah googling-googling, akhirnya nemu caranya, langsung deh dijalankan caranya. Berhasil! Oke oke sip… Dan langsung deh nyoba posting! Postingannya yan postingan ini.. hehe..

Bagi teman-teman yang mengalami masalah yang sama dengan saya, caranya cukup simpel. Jalankan perintah ini :

sudo apt-get install libqt4-sql-sqlite

Udah… gitu aja.. Gampang kan? hehe…

Semoga membantu. :)

No comments:

Post a Comment